Implementasi Model Dragonfly Effect Pada Kampanye @ODHABerhakSehat Melalui Twitter

Authors

  • Zhafran Tsany Yudizon Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR
  • Kartini Dwi Sartika Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR
  • Adinda Mahrietta Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR

DOI:

https://doi.org/10.37535/102004120222

Keywords:

Kampanye, Twitter, Dragonfly Effect, HIV/AIDS, Komunitas

Abstract

Kasus HIV/AIDS merupakan salah satu kasus kesehataan terbesar di Indonesia. Dalam waktu tiap 25 menit di Indonesia, terdapat satu orang baru terinfeksi HIV. Satu dari setiap lima orang yang terinfeksi di bawah usia 25 tahun. Penelitian ini ditujukan untuk meneliti bagaimana komunitas ODHA Berhak Sehat dalam melakukan kampanye menggunakan Twitter ditinjau dari penggunaan model Dragonfly Effect. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam melakukan kampanye, sebuah organisasi harus menentukan fokus dan tujuan dari kampanye tersebut. Sehingga pesan yang disampaikan akan sesuai dengan target audiensnya. Selain itu diharuskan ada pengukuran dalam pelaksanaan kampanye sehingga mengetahui efektif atau tidaknya melakukan kampanye tersebut.

References

Aaker & Smith. (2010). The Dragonfly Effect: Quick, Effective, and Powerful Ways To Use Social Media to Drive Social Change. Wiley Press.

Ardianto, E. (2010). Metode Penelitian untuk Public Relations Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Bungin, M.B, (2007). Penelitian Kualitatif: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik dan Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Prenada Putra Grafika.

Bungin, B. (2010). Penelitian Kualitatif: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya. Edisi 1, Cetakan 4. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Creswell, J. W. (2016). Research Design: Pendekatan Metode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hootsuite. (2018). Digital in Indonesia; a Snapshot of The Country’s Key Digital Statistical Indicators. United States.

Kaplan, A. M. and Haenlein, M. (2010). Users of the world, unite! The challenges and opportunities of Social Media. Business Horizons.

Kriyantono, R. (2010). Teknik Praktis Riset Komunikasi: Disertai Contoh Praktis Riset Media, Public Relations, Advertising, Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran. Edisi 1 Cetakan 5. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Kominfo. (2018). Kominfo: Pengguna Internet di Indonesia 63 Juta Orang. Dilansir dari https://www.kominfo.go.id/content/detail/3415/kominfo-pengguna-internet-di-indonesia-63-juta-orang/0/berita_satker.

Lovejoy, Kristen, dan Gregory D. Saxton. (2012). Information, Community, and Action: How Nonprofit Organizations Use Social Media. Journal of Computer-Mediated Communication (17) pp. 337-353 diakses dari http://onlinelibrary.wiley.com/doi/10.1111/j.1083-6101.2012.01576.x/epdf akses pada tanggal 2 April 2016

McQuail, Denis. (2005). Mass Communication Theory. Fifth Edition. London: Sage Publications.

Measurement and Monitoring of a Social Media Campaign; 7 Days in Sydney. (n.d.). Daemon Digital; Tourism New South Wales.

Melati, N. K. (2016). Antara Stigma dan Data HIV/aids di Indonesia. Dilansir dari https://www.dw.com/id/antara-stigma-dan-data-hiv-aids-di-indonesia/a-41486412.

ODHABerhakSehat. (2018). About. Dilansir dari https://www.odhaberhaksehat.org/about/.

Ozdemir, B. Pinar. (2012). Social Media as a Tool for Online Advocacy Campaigns: Greenpeace Mediterranean’s Anti Genetically Engineered Food Campaign in Turkey. Global Media Journal Vol. 5 Issue 2, pp. 23-29.

UNICEF. (2012). Respon terhadap HIV & AIDS. Dilansir dari http://www.unicef.org/indonesia/id/A4_-_B_Ringkasan_Kajian_HIV.pdf.

Waloeyo, Yohan, Jati. (2010). Twitter Best Social Networking. Yogyakarta. Andi.

West, R. and Lynn, T. (2008) Pengantar Analisis dan Aplikasi. Edisi 3. Buku 1. Jakarta: Salemba Humanika.

Downloads

Published

2022-07-21

How to Cite

Yudizon, Z. T., Sartika, K. D., & Mahrietta, A. (2022). Implementasi Model Dragonfly Effect Pada Kampanye @ODHABerhakSehat Melalui Twitter. Journal of Servite, 4(1), 14–28. https://doi.org/10.37535/102004120222